HAKIM MS BANDA ACEH IKUTI SEMINAR NASIONAL EKONOMI SYARIAH - Mahkamah Syar'iyah Banda Aceh
Mahkamah Syar'iyah Banda Aceh
Selamat Datang di Website Mahkamah Syar'iyah Banda Aceh | Berkomitmen Untuk Mensukseskan Pembangunan Zona Integritas (ZI) Menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM)

HAKIM MS BANDA ACEH IKUTI SEMINAR NASIONAL EKONOMI SYARIAH

ms bandaaceh | Tanggal 26 Agustus, 2020 | Jam 4:56 am | Kategori Berita,Uncategorized | Jumlah Pembaca : 66 Pembaca

Banda Aceh, Rabu (26 Agustus 2020), Hakim Mahkamah Syar’iyah Banda Aceh mengikuti Seminar nasional Ekonomi Syariah yang  dilaksanakan secara virtual tersebut dimulai tepat pada pukul 09.00 WIB s/d 13.00 WIB, Seminar Nasional tersebut terlaksana atas kerja sama Direktorat Jenderal Badan Peradilan Agama MA RI, Pengadilan Tinggi Agama DKI Jakarta dan Dewan Syariah Nasional Majelis Ulama Indonesia (DSN-MUI) dalam rangka memperingati hari Mahkamah Agung Republik Indonesia Ke- 75 dengan tema “Penguatan dan Penegakan Hukum Ekonomi Syariah Yang Berkeadilan di Indonesia.

Mahkamah Syar’iyah Banda Aceh diwakili oleh beberapa orang Hakim yang sangat antusias mengikuti Seminar Nasioal Ekonomi Syariah tersebut dan tetap menerapkan protokol kesehatan. (Tim Redaksi)


Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

FOTO PEGAWAI
  • Translate »