MS BANDA ACEH IKUTI PEMBINAAN DAN PENGAWASAN MELALUI VIRTUAL MEETING - Mahkamah Syar'iyah Banda Aceh
Mahkamah Syar'iyah Banda Aceh
Selamat Datang di Website Mahkamah Syar'iyah Banda Aceh | Berkomitmen Untuk Mensukseskan Pembangunan Zona Integritas (ZI) Menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM)

MS BANDA ACEH IKUTI PEMBINAAN DAN PENGAWASAN MELALUI VIRTUAL MEETING

msn | Tanggal 8 Mei, 2020 | Jam 8:13 am | Kategori Berita,Uncategorized | Jumlah Pembaca : 9 Pembaca

Rabu, 6 Mei 2020 Mahkamah Syar’iyah Banda Aceh Kelas 1-A mengikuti Pembinaan dan Pengawasan melalui Virtual Meeting. Kegiatan yang berlangsung diruang rapat pimpinan MS Banda Aceh dimulai tepat pada pukul 09.00 WIB.

Berdasarkan Surat MS Aceh Nomor W1-A/1353/PS.03/V/2020 tanggal 5 Mei 2020 tentang Pembinaan dan Pengawasan melalui Virtual Meeting, Mahkamah Syar’iyah Banda Aceh tergabung dengan peserta lain diantaranya, MS Sabang, MS Jantho, MS Langsa, MS Takengon dan MS Kutacane. Materi yang disampaikan pada tanggal 6 Mei mengenai Asistensi ZI dengan narasumber Drs. H. Syaifuddin, SH.,M.Hum dan Drs. Darmansyah, SH.,MH. Pembinaan lanjutan akan diadakan pada tanggal Kamis 28 Mei 2020  dengan Materi Teknis Yustisial.


Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

FOTO PEGAWAI
  • Translate »